Categories: Newsletter

Newsletter Dampak Sosial Indonesia #1

Share

Dampak Sosial Indonesia adalah yayasan non profit dengan visi mendorong perubahan sosial melalui praktik pembangunan berkelanjutan dan penguatan ekosistem pendidikan.

Misi kami adalah menjadi mitra solutif berbagai pemangku kepentingan untuk menciptakan program yang memiliki dampak sosial.

Untuk mencapai misi tersebut, Dampak Sosial Indonesia berkolaborasi dengan berbagai mitra untuk melakukan; Pemetaan Sosial, Implementasi Program CSR dan Pengukuran Dampak.

Dampak Sosial Indonesia merilis sebuah majalah elektronik sebagai media informasi mengenai cerita dampak yang akan diterbitkan setiap bulan.

Majalah elektronik pada bulan ini membahas salah satu project yang telah dilakukan oleh Yayasan Plan Indonesia dan Dampak Sosial Indonesia, yaitu Mentoring Tech Muda.

Mentoring Tech Muda merupakan program pemberdayaan perempuan muda di Indonesia agar dapat memiliki kompetensi untuk bersaing dalam pekerjaan di bidang IT. Program ini memfasilitasi para perempuan muda dengan kegiatan pelatihan dan pendampingan dalam rangka mempersiapkan diri mereka untuk masuk ke pasar tenaga kerja.

baca lebih lanjut di :
http://bit.ly/emagazinedsi1

Dampak Sosial Indonesia mampu menjadi mitra terbaik perusahaan Anda dalam memberikan manfaat kepada masyarakat melalui Program CSR. #mariberkolaborasi

___________
Informasi lebih lanjut kunjungi :
www.dampaksosial.id
https://instagram.com/dampaksosial.id/

Narahubung
wa.me/628111629462 (Mogi)

 

[flipbook id=”5″]

Admin

Published by
Admin

Recent Posts

Mengenal Konsep SDGs dan Kaitannya dengan Ramadhan

Mengenal Konsep SDGs dan Kaitannya dengan Ramadhan

Ramadan adalah bulan suci bagi umat Muslim di mana seluruh umat Muslim di seluruh dunia…

1 tahun ago

Mengenal Konsep SDGs dan Kaitannya dengan Ramadan

Ramadan adalah bulan suci bagi umat Muslim di mana seluruh umat Muslim di seluruh dunia…

1 tahun ago

Cerdas, Muda, dan Berprestasi: Kenalan Yuk dengan Faye Simanjuntak!

Faye Hasian Simanjuntak, membuktikan bahwa usia bukanlah halangan untuk menciptakan perubahan di dunia. Faye lahir…

1 tahun ago

Yayasan Dampak Sosial Indonesia dan FIM Padang Berikan Edukasi PHBS di Mentawai

Pada tanggal 19 Maret 2023, Yayasan Dampak Sosial Indonesia dan FIM Padang melakukan kerja sama…

1 tahun ago

Bangga! Pandawara Group Lima Anak Muda Pejuang Lingkungan.

Sumber: Instagram @pandawaragroup   Pandawara Group terbentuk oleh Gilang, Ikhsan, Rifqi, Rafly, dan Agung berteman…

1 tahun ago

Mengenal SDGs Desa

SDGs (Sustainable Development Goals) merupakan suatu agenda pembangunan berkelanjutan 2030 yang berdasarkan Hak Asasi Manusia…

1 tahun ago